PENCARIAN

Rabu, 11 Agustus 2010

10 PULAU TERBESAR DI DUNIA

Kita tahu banyak pulau di bumi ini, namun beberapa pulau dibawah ini merupakan daftar  10 pulau terbesar:
1.    Pulau Greenland (2.175.000 km2 , Lautan Artik)
2.    Pulau Irian (777.000 km2 , Pasifik Barat)
3.    Pulau Kalimantan (725.545 km2 , Pasifik Barat)
4.    Pulau Madagaskar (587.041 km2 , Lautan Hindia)
5.    Pulau Baffin (476.065 km2 , Lautan Arktik)
6.    Pulau Sumatra (473.600 km2 , Lautan Hindia)
7.    Pulau Honshu (228.000 km2 , Pasifik Barat Laut)
8.    Pulau Britania Raya (218.041 km2 , Laut Atlantik Utara)
9.    Pulau Victoria (212.197 km2 , Lautan Arktik)
10.    Pulau Ellesmere (196.236 km2 , Laut Arktik)
Sebagai orang Indonesia, kita perlu berbangga karena 3 dari 10 pulau tersebut merupakan wilayah Indonesia. Nah,  yang paling penting bagaimana kita dapat memelihara dan melestarikannya agar bermanfaat bagi semua orang.

Tidak ada komentar: